Bhabinkamtibmas Desa Daha Lakukan Pemantauan Hasil Panen Jagung dalam Rangka Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Sebagai wujud dukungan terhadap Program Ketahanan Pangan Nasional menuju Indonesia Emas 2045, Bhabinkamtibmas Desa Daha, Polsek Hu’u, BRIPKA Adi Setiadi, melaksanakan kegiatan pemantauan hasil panen jagung milik salah satu warga binaannya, Saudara Hanafi. Pemantauan dilakukan di lokasi pengeringan jagung hasil panen yang berada di Dusun Daha Barat, Desa Daha, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Jagung tersebut … Baca Selengkapnya

Polsek Hu’u Gelar Patroli Malam, Warga Dihimbau Waspada dan Patuhi Jam Malam Anak

Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polsek Hu’u, Polres Dompu menggelar Patroli Cipta Kondisi (Cipkon) / KRYD (Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan) pada Minggu malam, 8 Juni 2025 mulai pukul 20.30 WITA. Patroli ini dipimpin oleh AIPTU Adam bersama tiga personel piket SPKT lainnya yaitu AIPDA M. Husnin, BRIPKA Ismail, dan BRIPTU … Baca Selengkapnya

Patroli cipta kondisi, Polsek Pekat jaga situasi kamtibmas tetap kondusif

Dalam rangka menciptakan rasa aman dan mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, personel Polsek Pekat Polres Dompu melaksanakan kegiatan patroli cipta kondisi atau Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) pada Minggu malam, 8 Juni 2025, sekitar pukul 20.00 WITA. Patroli ini dilaksanakan oleh Piket SPKT III Polsek Pekat, terdiri dari AIPTU Fadli, BRIPKA I Md Sulastra, BRIGADIR Raden … Baca Selengkapnya

Patroli Laut Ditpolairud Polda NTB Jaga Keamanan Pantai Pasir Putih, Warga dan Wisatawan Diimbau Waspada

  Mataram, NTB — Dalam upaya mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di kawasan pesisir, Direktorat Polisi Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda NTB kembali menggelar patroli laut di wilayah Pantai Pasir Putih, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (6/6/2025). Patroli yang menggunakan Kapal Polisi XXI – 1001 ini menyasar masyarakat pesisir, nelayan, serta wisatawan yang tengah menikmati … Baca Selengkapnya

Polisi Dorong Pemanfaatan Lahan Tidur di Lombok Barat

Bhabinkamtibmas Aktif Edukasi Pertanian di Desa Senggigi

Lombok Barat, NTB – Kepolisian Sektor Batulayar, Polres Lombok Barat, Polda NTB, terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional. Melalui inisiatif proaktif, Bhabinkamtibmas Desa Senggigi secara rutin menyambangi warga, memberikan edukasi dan motivasi untuk mengoptimalkan potensi pertanian dan peternakan di tingkat desa. Peran Bhabinkamtibmas dalam Mendukung Ketahanan Pangan Dalam upaya memperkuat program ketahanan … Baca Selengkapnya

Anggota Piket Polsek Taliwang Laksanakan Patroli Wisata di Pantai Kertasari, Wujudkan Kamtibmas yang Kondusif

Sumbawa Barat, NTB – Guna menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat serta wisatawan yang berkunjung ke lokasi wisata, anggota piket Polsek Taliwang melaksanakan patroli dialogis di kawasan Pantai Kertasari pada Sabtu, 07 Juni 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari rutinitas patroli wilayah hukum Polsek Taliwang dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat … Baca Selengkapnya

Berbagi Berkah Idul Adha, Polsek Seteluk Gelar Penyembelihan Hewan Kurban dan Distribusi Daging ke Warga

Sumbawa Barat, NTB — Suasana penuh kehangatan dan rasa syukur menyelimuti Mapolsek Seteluk saat jajaran Polsek Seteluk melaksanakan prosesi penyembelihan hewan kurban dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 1446 H, Sabtu (7/6/2025). Acara penyembelihan yang berlangsung khidmat ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Seteluk, AKP Siswoyo, S.H., didampingi para Kanit dan personel Polsek Seteluk. Pada … Baca Selengkapnya

Patroli Sat Samapta Polres Sumbawa Barat Sasar Pemukiman Warga, Aktifkan Siskamling

Sumbawa Barat, NTB – Sehari setelah Hari Raya Idul Adha 1446 H, dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Satuan Samapta Polres Sumbawa Barat meningkatkan patroli dialogis di pemukiman warga dalam Kota Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Sabtu (6/6/2025) pukul 23.00 WITA. Kegiatan patroli ini difokuskan pada pemukiman warga dengan melakukan dialog dan … Baca Selengkapnya

Polsek Kawasan Pelabuhan Laut Bima Laksanakan Pengamanan Embarkasi dan Debarkasi Penumpang Kapal KM. Leuser

Kota Bima, NTB (7 Juni 2025) – Guna memastikan keamanan dan kelancaran aktivitas pelayaran, Polsek Kawasan Pelabuhan Laut Bima melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan terhadap proses embarkasi dan debarkasi penumpang Kapal KM. Leuser di Pelabuhan Bima, Sabtu malam (7/6/2025), sekitar pukul 20.15 WITA. Kegiatan berlangsung di area Pelabuhan Bima, Jalan R.E. Marthadinata, Kelurahan Tanjung, Kecamatan … Baca Selengkapnya

Unit Pam Obvit Sat Samapta Polres Bima Kota Laksanakan Pengamanan di PT. Pertamina Patra Niaga Integrated Terminal Bima

Kota Bima, NTB (7 Juni 2025) – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di objek vital nasional, Unit Pengamanan Objek Vital (Pam Obvit) Satuan Samapta Polres Bima Kota melaksanakan kegiatan pengamanan di PT. Pertamina Patra Niaga Integrated Terminal Bima pada Sabtu malam, 7 Juni 2025. Kapolres Bima Kota AKBP Didik Putra Kuncoro, S.I.K., M.Si., melalui … Baca Selengkapnya