Polsek Kempo Gelar Patroli Quick Win, Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

Dalam rangka menciptakan rasa aman dan meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, jajaran Polsek Kempo Polres Dompu melaksanakan patroli malam Quick Win (QW) dengan metode Blue Light, Rabu (9/7/2025) mulai pukul 20.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini dipimpin oleh Ps. KA SPKT I AIPDA Syahrul Ain bersama empat personel piket SPKT lainnya. Patroli difokuskan pada sejumlah titik … Baca Selengkapnya

Tim Gabungan Polsek Rastim Ringkus Tiga Terduga Pelaku Rudapaksa Anak di Bawah Umur

Kota Bima, NTB (11 Juli 2025) – Sungguh berat perilaku remaja yang masih berusia SMA ini. Mereka begitu tega merudapksa anak dibawah umur. Atas tindakan bejat yang tidak berperikemanusiaan ini, para pelajar ini nyaris dihadiri warga. Beruntung para pelaku segera dievakuasi dan diamankan Tim Gabungan Polres Rastim Dibawah pimpinan Kanit Reskrim Ipda M Imanuddin SH, … Baca Selengkapnya

Pelarian Berakhir Tragis, Tim Jatanras Dompu Ciduk Pelaku Curanmor di Sudut Sepi Pantai

Tak pernah lengah dan terus menunjukkan taring, Tim Jatanras Polres Dompu kembali mencatatkan prestasi membanggakan. Di bawah komando Aipda Sukarman alias Bob, tim ini sukses membekuk seorang pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) berinisial IML (20), warga Lingkungan Balibunga, Kelurahan Kandai Dua, Kecamatan Woja. Penangkapan dilakukan pada Rabu, 09 Juli 2025 sekitar pukul 12.00 WITA di … Baca Selengkapnya

Sinergi Polres Dompu dan Dinas Pertanian Wujudkan Tanam Raya Kuartal III Tahun 2025

Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional menuju Indonesia Emas 2045, Polres Dompu melalui Bagian Sumber Daya Manusia (Bag SDM) melaksanakan koordinasi bersama Dinas Pertanian dan Perkebunan Kabupaten Dompu, Senin (7/7/2025) pukul 10.30 WITA, di kantor dinas setempat. Koordinasi ini merupakan langkah awal menjelang pelaksanaan Tanam Raya Kuartal III Tahun 2025 di Desa Kareke, Kecamatan … Baca Selengkapnya

Penanaman Jagung Serentak Kuartal III dan Lahan Perhutanan Sosial Dukung Ketahanan Pangan di Sumbawa

Sumbawa Besar, NTB–Upaya memperkuat ketahanan pangan nasional terus digencarkan di Kabupaten Sumbawa pada kegiatan Penanaman Jagung Serentak Kuartal III dan Penanaman Jagung di Lahan Perhutanan Sosial, pada hari Rabu, 9 Juli 2025 pukul 14.00 WITA. Kegiatan ini menjadi bagian penting dari program nasional dalam mewujudkan swasembada pangan dan meningkatkan kemandirian petani lokal. Acara tersebut dihadiri … Baca Selengkapnya

Polsek Tanjung Laksanakan Giat Rawan Pagi dan Berikan Imbauan Cuaca Extreem

  Lombok Utara – Dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat serta mengantisipasi kemacetan serta cuaca ekstrem, personel Polsek Tanjung melaksanakan kegiatan Rawan Pagi yang bertempatbdi Pasar Tanjung Kecamatan Tanjung KLU, Kamis, 10/7/2025 di pagi hari Kegiatan rawan pagi ini di lakukan dengan tujuan untuk menciptakan situasi pasar yang aman, tertib, dan nyaman, serta memberikan … Baca Selengkapnya

Polres Sumbawa Barat Gelar Tanam Jagung Kuartal III dan Pohon Keras Serentak Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Sumbawa Barat NTB – Dalam rangka mendukung swasembada pangan nasional dan memperkuat ketahanan ekonomi daerah, Polres Sumbawa Barat bersama Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat melaksanakan kegiatan penanaman jagung serentak Kuartal III tahun 2025 dan penanaman pohon keras, pada Rabu (09/07/2025) sekitar pukul 14.00 Wita. Kegiatan ini dipusatkan di kawasan Hutan Areal Penggunaan Lain (APL) Rora Talu, … Baca Selengkapnya

Polsek Poto Tano Amankan Pawai Ta’aruf STQ Ke-IX Tingkat Kecamatan Poto Tano Tahun 2025

Sumbawa Barat NTB – Dalam rangka menyambut dan memeriahkan pelaksanaan Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ) ke-IX Tingkat Kecamatan Poto Tano Tahun 2025, Polsek Poto Tano memberikan pengamanan penuh pada kegiatan Pawai Ta’aruf yang digelar pada Rabu (09/07/2025) pukul 16.00 Wita, di Desa Kiantar, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan pawai ini merupakan bagian dari pembukaan … Baca Selengkapnya

Penutupan Turnamen Voli Kapolres Sumbawa Barat Cup Se-Pulau Sumbawa Berlangsung Meriah

Sumbawa Barat NTB , 9 Juli 2025 – Turnamen Bola Voli Kapolres Sumbawa Barat Cup Se-Pulau Sumbawa resmi ditutup pada Rabu malam (9/7/2025) dalam suasana meriah dan penuh semangat sportivitas. Kegiatan yang digelar dalam rangka Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-79 ini berlangsung di Lapangan Voli Polsek Maluk, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Penutupan turnamen dimulai … Baca Selengkapnya

Polsek Asakota Amankan Terduga Pelaku Penganiayaan dengan Sajam di Kelurahan Kolo

Kota Bima, NTB (10 Juli 2025) – Personel Polsek Asakota Polres Bima Kota berhasil mengamankan seorang pria berinisial RI (24 tahun), warga Kelurahan Kolo, Kecamatan Asakota, Kota Bima, yang diduga kuat sebagai pelaku tindak pidana penganiayaan berat menggunakan senjata tajam (sajam) terhadap seorang pemuda bernama Muhajirin (24 tahun). Peristiwa penganiayaan ini terjadi di Lingkungan Kolo, … Baca Selengkapnya