Bhabinkamtibmas Desa Sawe Sambangi Warga, Imbau Kamtibmas dan Ketahanan Pangan Menuju Indonesia Emas 2045
Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat sekaligus mendukung visi besar Indonesia Emas 2045, Bhabinkamtibmas Desa Sawe, Polsek Hu’u, Polres Dompu, BRIPTU Imansyah, melaksanakan kegiatan sambang dan tatap muka bersama warga binaan di Dusun Sawe Baru, Desa Sawe, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Dalam kegiatan tersebut, BRIPTU Imansyah tidak hanya menyampaikan imbauan kamtibmas, tetapi juga menekankan … Baca Selengkapnya