Curi Handphone Saat Korban Tidur, Seorang Pria di Utan Berhasil Diringkus Polisi
Sumbawa Besar, NTB – Unit Reskrim Polsek Utan berhasil mengungkap dan menangkap seorang terduga pelaku pencurian dua unit ponsel, merk iPhone dan Oppo, di Desa Motong, Kecamatan Utan. Penangkapan ini dilakukan pada hari Rabu (11/6/2025), sekitar pukul 20.00 WITA. Terduga pelaku berinisial MG (25 tahun) berasal dari Utan dan korban, FL (29 tahun) dari Kecamatan … Baca Selengkapnya